Membuat Jaringan LAN Menggunakan Cisco Packet Tracer

Assalamualaikum Wr. Wb.

Saya disini akan berbagi tutorial Cara Membuat Jaringan LAN Menggunakan Cisco Packet Tracer.
Langsung saja yukk...

A. Pengertian
local area network biasa disingkat LAN) adalah jaringan komputer yang jaringannya hanya mencakup wilayah kecil; seperti jaringan komputer kampus, gedung, kantor, dalam rumah, sekolah atau yang lebih kecil.

B. Latar Belakang
Pembuatan jaringan LAN menggunakan cisco packet tracer digunakan sebagai simulai jaringan dalam kehidupan nyata.

C. Alat dan Bahan
  1. Laptop/PC
  2. Aplikasi Cisco Packet Tracer
D. Maksud dan Tujuan
Untuk memsimulasikan konfigurasi jaringan LAN yang akan diterapkan dalam pembuatan sebuah LAB jaringan.

E. Tahapan Pelaksanaan
1. Rencanakan topologynya terlebih dahulu.

2. Kabel yang digunakan Straight.

3. Menggunakan 1 Komputer dan 1 Laptop
4. Menggunakan 1 switch.
5. Untuk memberikan nama/keterangan.
6. Untuk mengetes apakah sudah berhasil aau belum menggunakan simulasi PDU atau gambar amplop.
7. Untuk memberikan IP address dengan cara klik PC -> Desktop -> IP Configurations.
   -> IP PC 1
    -> Laptop 1
    -> PC 2
    -> Laptop 2
8. Kemudian kita test menggunakan PDU atau surat jika berhasil maka hasinya successful.


Mungkin itu yang dapat saya sampaikan apabila ada kurangnya mohon dikomentari. Sekian dan Terimakasih :)

Wassalamualaikum Wr. Wb.